Langsung ke konten utama

Tak Terduga

Tak Terduga
Seringkali kita merasa tersudut
Tidak ada harapan
Bingung, resah, khawatir,dll
Hal yang lumrah kita secara manusia alami
Jangankan kita memikirkan jangka panjang, bisa melewati hari demi hari saja sudah suatu Berkat Yang Ajaib
Baik dari nafas kehidupan, kesehatan, makanan dan pakaian
Tapi,
Kadang tanpa kita sadari
Disaat di satu titik lemah, disitu Kekuatan, harapan, berkat, kekuatan dan Damai Sejahtera kita rasakan dan alami
Kesaksian:
Suatu hari, saya dan suami mengalami di mana kami bener tidak mempunyai uang dan apa-apa untuk hari esok (disini kami khawatir)
Tapi hari ini harus kami lalui dengan apa yang ada pada kami(disini kami menjalani dengan iman tapi masih was-was)
Kami beraktivitas dengan sukacita
Tiba-tiba dapat info saudara mau datang (secara logika,berpikir mau kasih makan apa ya mereka?)
Dirumah seh tetep ada nasi dan makanan ala kadarnya
3 jam kemudian datanglah mereka.. .
Lihat mujizat pertama terjadi: Mereka membawa makanan yang bisa dimakan untuk besoknya...Puji Tuhan....Mujizat bukan saja hal yang besar dan luar biasa..hal kecil begini saja sudah luar biasa buat kami
Hari berganti menjadi sore dan tak ada perubahan.
Dan lihat mujizat ke-2 Tuhan nyatakan di malam hari
Lewat OS saya, ada yang transfer uang untuk membeli asesoris jualan saya ( disini saya bisa beraktivitas dibesok hari)
Dan mujizat ke-3, Tak lama malam itu, di telp saudara yang butuh bantuan
Apakah ini bukan seijin Tuhan
Gmn bisa kita di telp dengan kondisi yang baru saja kami alami
Besoknya kami segera ke mesin ATM dan transfer yang bisa kami bantu walau kami pun tidak berkelebihan
Tapi sukacita yang besar boleh kami alami dan rasakan
Hanya bisa berkata: Terima Kasih Tuhan
Seperti reff lagu: Tlah ku lihat kebaikkanMu..Yang tak pernah habis di hidupku...
Kiranya artikel ini menjadi berkat
Bila menjadi berkat, yuk di share biar yang lainpun mendapat kekuatan
Jangan putus asa, bangkit dan bertahanlah.Tuhan besertamu.
@tulisansuzie
#tulisansuzie

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Besi Putih

Besi Putih... Konon waktu kecil punya cerita soal manfaat besi putih... Baik itu kalung,cincin,gelang tangan ataupun gelang kaki... Anak kecil ambon mayoritas menggunakan asesoris ini... Konon di percaya bila dipakai bisa menjadi obat bagi yang menggunakan.... Contoh saya: waktu kecil menggunakan gelang tangan yang sambung...Menurut kepercayaan orang tua saya(saat itu) apabila saya sakit/panas tidak akan kena panas tinggi/step....dan gelang itu saya gunakan sampai kelas 3SD. Sehingga waktu gelang itu mau dilepaskan harus menggunakan gergaji karena tidak bisa dilepaskan...emang sih saya tidak step dan Puji Tuhan tidak pernah di rawat di RS sampai akhirnya sudah menikah baru pernah mengalami harus di rawat.... Hmm kadang berpikir...benarkah ada manfaatnya..apakah ada hubungannya....Bagaimana dengan penilaian ilmu kedokteran...sampai saat ini saya belum pernah mendapat jawaban yang pasti...tetapi karena kepercayaan ..maka jadilah..... Sekarang besi putih itu semakin maju

Resep Kacang Ijo (tanpa direndam)

Resep Kacang Ijo (tanpa di rendam) Bahan 1/2 kg kacang hijau (dicuci bersih) 1 santan kara kotak(besar) 2 lembar Daun pandan(dicuci dan di potong2) 1 ruas jahe (dikupas dan cuci bersih) 1/2kg gula merah(manisnya lebih enak) 1 sendok teh Garam 1 sachet vanili Cara memasaknya: Rebus kacang hijau bersama garam,daun pandan dengan air secukupnya(jangan banyak2 Dolo) karena Setiap kacang hijau mendidih tambahan 1 gelas air..begitu seterusnya sampai kacang hijau pecah(Matang) Nah setelah matang masukan gula merah(aduk2 ya) Setelah gula mencair masukan vanili dan aduk2 Kemudian masukan santan Aduk dan jangan di tinggal ya Mendidih dan langsung matikan api Kacang hijau siap di sajikan Dijamin lebih enak dan puas makannya Selamat mencoba dan berbagi info ya + ResepKita.Com + Resep Masakan + Masak.TV + Masakan Rumahan tulisansuzie

Aku Hasilnya

Aku Hasilnya Terima kasih untuk karyaMu, Akulah prakaryaMu Terima kasih ukiran TanganMu, Aku Pahatan tanganMu, Terima kasih Tuhan untuk hasil TanganMu Aku lukisanMu Karya BesarMu..yang membuat hidupku Indah Aku bejanaMu, aku prakaryaMu, aku lukisanMu yang hasilnya Sempurna Kau perhatikan setiap sela-sela semua hasil karyaMu Kau mengingatkanku, terbuat dari apa aku ini Aku prakarya yg butuh tangan LembutMu Bejana yg butuh tangan sejukMu Lukisan yang butuh Tinta dari TanganMu Sangat berterima kasih untuk hasil karyaMu, hasil LukisanMu, hasil prakaryaMu, hasil tanganMu Woe..Amazing @tulisansuzie #tulisansuzie